Unit Kamar Jenazah adalah unit yang bertugas melakukan pelayanan penyelenggaraan jenazah sebelum diserahkan kepada keluarga.
Unit Kamar Jenazah terdapat di samping lahan parkir mobil RSUD Ciracas.